Cara Memperkecilkan file dengan Freearc


Unknown | 20:08 |

Hallo sobat LordTech kali ini saya akan memberitahukan cara memperkecil file dengan FreeArc,Freearc adalah software sama seperti winrar tapi Freearc bisa memperkecil file,contoh file yang berukuran 200 mb bisa menjadi 10 mb !!,nah langsung saja download di bawah ini.

Download 

Cara menggunakan
1.klik kanan di file yang mau di dikecilkan
2.centang compression
3.ubah normal menjadi ultra

4.untuk yang pilihan ini membutuhkan 2 gb ram jadi yang punya 1 gb ram cukup pilih yang best asymmetric atau yang maximum
5.klik ok tinggal tunggu dah

Contoh file yang di kecilkan :
Download di sini (10 mb) aslinya 200 mb dan tidak corrup

Selamat Mencoba

0 komentar:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
Design Downloaded from free Blogger templates | free website templates | Seodesign.us | Funny Sport Videos.